Positive Thingking Aja deh

07:21:00

" Alhamdulillah baru siap shalat tarawih, insya Allah malam ini tahajud, besok pagi sekitar jam 9 mau lanjutin shalat dhuha plus baca Al quran beberapa juz. "

Kata kata diatas terkesan janggal kalau kita berprasangka buruk kepada sesama muslim, janggal karena kita terlalu cepat memvonis hati orang lain riya, pamer. pdahal jin dan malaikat saja tidak tau isi hati seseorang apalagi kita sesama manusia. Bukankah kebanyakn dari prasangka buruk itu adalah dosa?

Tapi justru positif jika kita berprasangka baik. Positif untuk memancing orang lain melakukan hal yang sama. Positif untuk menanamkan kepada pembaca apa yang baik dilakukan oleh seorang muslim. Positif untuk membuat orang lain kepo tentang islam, Orang yang dulunya tidak tau apa itu shalat tahajud dan dhuha akan mencari tau apa itu tajajjud dan dhuha dan juga lainnya.


You Might Also Like

0 komentar